Pekan Kedua Pelaksanaan Musrenbangcam 3 Kecamatan

BAPPEDA REMBANG – Minggu kedua pelaksanaan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Kecamatan (Musrenbangcam) dimulai hari ini, Selasa (1/3/2022). Pelaksanaan dilakukan di tiga kecamatan yaitu Sedan, Bulu dan Kecamatan Sluke. Dalam kegiatan ini Bupati Rembang, H Abdul Hafidz dan Wakil Bupati Rembang, H. M. Hanies Cholil Barro’ turun langsung mengikuti agenda tahunan ini. Bupati Rembang berkesempatan mengikuti Musrenbangcam […]

BB POM Semarang dan Bappeda Rembang, Sosialisasikan Keterpaduan Keamanan Pangan

BAPPEDA REMBANG – Webinar dalam rangka integrasi program pembangunan keamanan pangan secara komprehensif dan terus-menerus dimulai dari individu, keluarga dan masyarakat digelar oleh Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan (POM) Semarang bersama Bappeda Rembang, Kamis (24/2/2022). Kegiatan ini dilakukan sebagai sarana menjamin pangan yang dikonsumsi aman dan bermutu bagi masyarakat. Salah satu upaya lain Badan […]

Jadwal Musrenbangcam 2022

BAPPEDA REMBANG – Hari ini dimulainya pelaksanaan kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Kecamatan (Musrenbangcam) tahun 2022. Kegiatan ini merupakan musyawarah forum musyawarah antar pemangku kepentingan di tingkat kecamatan untuk membahas dan menyepakati langkah-langkah penanganan program kegiatan prioritas yang tercantum dalam daftar usulan rencana kegiatan pembangunan desa/kelurahan yang diintegrasikan dengan prioritas pembangunan daerah Kabupaten/Kota di wilayah Kecamatan. […]