Rembug Stunting, Bersinergi Wujudkan Rembang Zero New Stunting

BAPPEDA REMBANG –Sinergi menjadi poin penting dalam Rembuk Stunting Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang dalam mewujudkan Rembang Zero New Stunting di Aula Lantai IV Setda Rembang, Kamis (15/9/22). Dengan bersinergi penanganan stunting diharapkan lebih efektif.

Puluhan Sambungan Listrik Baru Bagi Warga Kurang Mampu

BAPPEDA REMBANG – Puluhan sambungan listrik baru bagi warga kurang mampu di Kabupaten Rembang akan dilakukan. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rembang melalui Bappeda Kabupaten Rembang melakukan Rapat Koordinasi terkait hal ini di Aula Bappeda Rembang, Rabu (14/9/2022).

Nelayan Rajungan Dilatih Pengembangan Armada

BAPPEDA REMBANG – Nelayan pencari kepiting laut atau jenis rajungan di Kabupaten Rembang mendapatkan pelatihan pengembangan armada rajungan dengan penanganan di atas kapal di Gedung Serbaguna Desa Kabongan Lor Rembang, Selasa (13/9/22).