Jadwal Musrenbangcam 2022

BAPPEDA REMBANG – Hari ini dimulainya pelaksanaan kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Kecamatan (Musrenbangcam) tahun 2022. Kegiatan ini merupakan musyawarah forum musyawarah antar pemangku kepentingan di tingkat kecamatan untuk membahas dan menyepakati langkah-langkah penanganan program kegiatan prioritas yang tercantum dalam daftar usulan rencana kegiatan pembangunan desa/kelurahan yang diintegrasikan dengan prioritas pembangunan daerah Kabupaten/Kota di wilayah Kecamatan. […]

Berikut Jadwal Pra Musrenbangcab tahun 2022

BAPPEDA REMBANG – Dalam rangka rencana pelaksanaan kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Kecamatan (Musrenbangcam) tahun 2022, Bappeda menggelar kunjungan Pra Musrenbangcam. Kegiatan ini untuk menyamakan pandangan dan persepsi perencanaan pembangunan di Kabupaten Rembang. Rencananya, pelaksanaan Musrenbangcam dilakukan pada tanggal 21 Februari sampai dengan 02 Maret 2022. Sesuai Surat Pemberitahuan kepada Camat se-Kabupaten Rembang nomor 050/115.a/2022 perihal […]

Kunjungan Tim Penilai PPD 2022, Bertemu Ibu Hamil

BAPPEDA REMBANG – Pemkab Rembang menerima kunjungan Tim Penilai Penghargaan Pembangunan Daerah (PPD), Senin (14/2/2022). Tim yang terdiri dari Bappeda Jawa Tengah dan tim penilai independen berjumlah empat orang ini disambut langsung oleh Wakil Bupati Rembang, M. Hanies Cholil Barro’ di Ruang Rapat Bupati Rembang. Kunjungan tim penilai ini mmerupakan runtutan penilaian tahap II untuk […]